10 Tips Meningkatkan Jumlah Pengunjung Blog

Tentu saja pengunjung adalah hal paling penting dalam blogging.
Makin banyak pengunjung berarti makin banyak orang yang datang ke blog kita. Entah karena tersasar, hanya mampir atau sekedar membaca sampai yang tekun melihat postingan kita.
Bagaimanapun bentuknya, apapun tujuannya, pengunjung blog selalu jadi hal yang penting.

Lantas,Bagaimana cara meningkatkan Jumlah pengunjung blog anda???
Berikut ada tips dari pengalaman saya selama ini blogging (*tips ini mungkin sepele buat para master blog) :

1. Pastikan postingan kamu adalah hal yang banyak dicari orang (*bila perlu cari tahu hal yang lagi “in”.

2. Beri judul yang menarik, membuat orang penasaran, dan yang pasti membuat orang ingin membacanya.

3. Biasakan menggunakan tag yang tepat dalam setiap postingan kamu.

4. Ping ke website penyedia jasa ping automatic setiap kali mem-publish postingan kamu.

5. Submit blog dan postingan kamu ke search engine atau website lain penyedia jasa submit blog.

6. Hubungkan blog kamu dengan social network yang kamu ikuti seperti facebook dan twitter. Dan share setiap kali kamu membuat tulisan.

7. Share juga ke social bookmark seperti infogue, lintasme, technorati dan sebagainya.

8. Seringlah “blogwalking”, mengunjungi blog orang lain dan meninggalkan komentar serta link di blog orang lain.

9. Tukeran link dengan teman juga jadi salah satu cara meningkatkan backlink dan pengunjung blog.

10. Daftarkan blog di website semacam
traffic exchange atau exchangeFollower akan membantu juga, daftar disini.

Download Ebook Programming : http://mazipanneh.com/blog/download-ebook-programming/

Silahkan dicoba,
Semoga bermanfaat,
Maav bila ada kesalahan…

my gallery : http://mazipangallery.wordpress.com/

Posted from WordPress for Android

43 thoughts on “10 Tips Meningkatkan Jumlah Pengunjung Blog

    1. Sepengetahuan saya :

      ping : dilakukan untuk
      memberitahukan ke search engine bahwa
      blog mu ada aktivitas update posting..

      submit : mengirim home page Url blog ke
      search engine…misalnya google, yahoo, msn
      atau bing.

      Kalo tag : seperti kata kunci yang nantinya digunakan search engine dalam menentukan kategori tulisan kita. Sehingga memudahkan dalam pencariannya…

      CMIIW

      Like

  1. saya blogger baru nih bang…belum begitu tau fungsi ping sama tag trus di submit itu apa?maksih sbelumnya bang…..

    Like

Be a good reader, leave your comment please.